Pages

Ads 468x60px

Senin, 10 Januari 2011

Perbedaan Sistem pengapian AC dan DC

Perbedaan sistem pengapian sepeda motor AC dan DC,sebelumnya anda harus mengetahui jenis pengapian sepeda motor sangat penting untuk melakukan perbaikan kelistrikan maupun menerapkan berbagai aplikasi pendukung kelistrikan semisal kunci rahasia, alarm dan pekerjaan penting lainnya.

Fungsi Lubang Spuyer

Fungsi lubang bagian samping spuyer berfungsi untuk membantu meratakan sekaligus memecah arus bensin dari lubang utama (lubang utama ada di tengah atau terletak tepat di bawah lubang samping spuyer yang menghadap ke bak karburator). besarnya kucuran bensin sangat ditentukan oleh jumlah dan besarnya diameter lubang pada spuyer itu sendiri, saat bensin yang ada di bak karburator terhisap lewat lubang utama dan samping,

Fungsi Super Kips pada Ninja

Apa yang kalian ketahui tentang super kips pada motor Kawasaki Ninja R?mulai tahun-tahun terakhir Kawasaki ninja mengadopsi sistem kips pada blok untuk pembuangannya.Untuk lebih jelasnya ku jabarkan dibawah ini.

Cara cek keadaan shokbeker.

Bagaimana kondisi shokbeker anda?

Baik tidaknya kondisi sokbreker sesungguhnya mudah dikenali oleh setiap pengendara. Ada beberapa cara untuk mengenali kondisi sokbreker sepeda motor. Diantara cara termudah mengenali kondisi sokbreker sepeda motor adalah:

Minggu, 09 Januari 2011

Busi

Busi dapat bekerja jika tersambung ke CDI yang mempunyai tegangan ribuan Volt yang dihasilkan oleh lilitan penyala (ignition coil). Elektron yang terdorong masuk dari lilitan akan menghasilkan perbedaan tegangan antara elektroda di bagian tengah busi dengan yang di bagian samping busi.

Sabtu, 08 Januari 2011

Kopling Motor

Macam-macam Kopling Motor
               Pada umumnya ada tiga macam tipe teknologi kopling, yaitu wet clutch (kopling basah), dry clutch (kopling kering) dan slippery clutch (kopling licin). Pada sistem slippery clutch hanya dipakai pada sepeda motor balap. Kopling ini sengaja dirancang untuk menghilangkan efek engine braking saat pembalap mengurangi kecepatan memasuki tikungan.

Penyetelan Katub/Klep Motor

Dalam penyetelan katup memerlukan jarak yang tepat(GAP).
jaraknya sebagai berikut.
No     motor                                Ukuran celah katub Masuk                   Buang

Senin, 03 Januari 2011

SISTEM STARTER

Sistem starter listrik saat ini dapat ditemukan hampir disemua jenis sepeda motor. Sistem starter pada sepeda motor berfungsi sebagai pengganti kick starter, agar pengendara tidak perlu lagi mengengkol kakinya untuk menghidupkan mesin. Namun demikian, pada umumnya sepeda motor dilengkapi juga dengan kick starter.
Penggunaan kick starter biasanya dilakukan jika kondisi sistem starter listrik sedang mengalami kerusakan atau masalah. Sebagai contoh jika kondisi baterai lemah atau terdapat kerusakan pada motor starter sehingga sistem starter listrik tidak dapat digunakan untuk menghidupkan mesin, maka pengendara bisa langsung memanfaatkan kick starter.

Sabtu, 01 Januari 2011

Ukuran Oli Shokbeker Sepeda Motor

              Saya coba jelaskan Spesifikasi atau ukuran oli shokbeker,karena terlalu sedikit jadi lunak,dan terlalu banyak akan berakitan shokbeker terlalu keras.
          Berikut adalah spesifikasinya:
Spesifikasi volume oli sok breker
No    nama motor                          volume oli tiap tabung

1      Suzuki Satria                                   51 ml/tabung
 

Tentang Kami

Blog ini berisi tips korek motor dan seputar dunia balap.
 
Blogger Templates